Mungkin teman-teman lagi butuh solusi atas pertanyaan: “akarnya serabut xilem dan floem tipe konsentris merupakan ciri dari tumbuhan”, maka teman-teman sudah ada di laman yang tepat.
Disini tersedia beberapa solusi tentang pertanyaan tersebut. Silahkan lanjutkan membaca …
——————
Soal
akarnya serabut xilem dan floem tipe konsentris merupakan ciri dari tumbuhan
Jawaban #1 untuk Pertanyaan: akarnya serabut xilem dan floem tipe konsentris merupakan ciri dari tumbuhan
Akarnya serabut, xilem dan floem tipe konsentris, merupakan ciri dari tumbuhan Pterydhophyta. Pterydophyta adalah kelompok tumbuhan paku. Pterydophyta memiliki tipe jaringan konsentris amphikribral. Pterydophyta pada fase gametofit memiliki akar semu disebut rhizoid. Pterydophyta pada fase sporofit memiliki akar serabut.
Pembahasan
Tumbuhan memiliki jaringan pengangkut, yaitu jaringan xilem dn floem. Ada berbagai macam tipe jaringan pengangkut, yaitu:
- Tipe Kolateral, dibedakan menjadi Tipe kolateral tertutup yang dapat dijumpai pada tumbuhan monokotil. Tipe kolateral terbuka terdapat pada tumbuhan dikotil dan Gymnospermae, dan Tipe Bikolateral contohnya pada tumbuhan Solanaceae .
- Tipe Konsentris, dibedakan menjadi Konsentris amphikribral yang terdapat pada tumbuhan Pterydophyta. Tipe Konsentris amphivasal, contohnya pada tumbuhan Cirdyline sp. dan rhizoma Jeringau.
- Tipe Radial terdapat pada akar primer dikotil dan akar tumbuhan monokotil.
Pelajari lebih lanjut tentang materi tipe pengangkut pada batang dikotil dan monokotil brainly.co.id/tugas/17542966
#BelajarBersamaBrainly
——————
Sekian tanya-jawab tentang akarnya serabut xilem dan floem tipe konsentris merupakan ciri dari tumbuhan, mimin harap dengan solusi tadi dapat membantu selesaikan masalah teman-teman.
Jika sobat masih mempunyai pertanyaan lainnya, [silahkan|tak usah ragu untuk gunakan menu search yang ada di tempat ini.