Mungkin sobat sedang memerlukan jawaban atas pertanyaan: tuliskan bunyi lafal Q.S al- maidah/5:3 tuliskan bunyi lafal Al hujurat/49:13, maka kamu sudah ada di artikel yang benar.
Di sini ada pilihan solusi tentang soal tadi. Yuk ketahui lebih lanjut.
——————
Pertanyaan
tuliskan bunyi lafal Q.S al- maidah/5:3
tuliskan bunyi lafal Al hujurat/49:13
Solusi #1 untuk Pertanyaan: tuliskan bunyi lafal Q.S al- maidah/5:3
tuliskan bunyi lafal Al hujurat/49:13
Tulisan dari lafadz Surah Al Maidah ayat yang ke 3 menggunakan huruf hijaiyah adalah حُرِّمَتْ عَلَيْكُمُ الْمَيْتَةُ وَالدَّمُ وَلَحْمُ الْخِنْزِيْرِ وَمَآ اُهِلَّ لِغَيْرِ اللّٰهِ بِهٖ وَالْمُنْخَنِقَةُ وَالْمَوْقُوْذَةُ وَالْمُتَرَدِّيَةُ وَالنَّطِيْحَةُ وَمَآ اَكَلَ السَّبُعُ اِلَّا مَا ذَكَّيْتُمْۗ وَمَا ذُبِحَ عَلَى النُّصُبِ وَاَنْ تَسْتَقْسِمُوْا بِالْاَزْلَامِۗ ذٰلِكُمْ فِسْقٌۗ اَلْيَوْمَ يَىِٕسَ الَّذِيْنَ كَفَرُوْا مِنْ دِيْنِكُمْ فَلَا تَخْشَوْهُمْ وَاخْشَوْنِۗ اَلْيَوْمَ اَكْمَلْتُ لَكُمْ دِيْنَكُمْ وَاَتْمَمْتُ عَلَيْكُمْ نِعْمَتِيْ وَرَضِيْتُ لَكُمُ الْاِسْلَامَ دِيْنًاۗ فَمَنِ اضْطُرَّ فِيْ مَخْمَصَةٍ غَيْرَ مُتَجَانِفٍ لِّاِثْمٍۙ فَاِنَّ اللّٰهَ غَفُوْرٌ رَّحِيْمٌ. Lafadz Surah Al Maidah ayat yang ke 3 antara lain menjelaskan tentang:
- Larangan bagi umat islam untuk memakan bangkai, darah, daging babi, dan memakan daging dari hewan yang disembelih bukan atas (nama) Allah.
- Larangan bagi umat islam untuk memakan daging yang disembelih untuk berhala.
- Larangan bagi umat islam untuk memakan daging yang disembelih tidak mengucap nama Allah.
- Allag telah menyempurnakan agama islam dan agama disisi Allah adalah agama islam.
- Boleh memakan makanan yang dilarang di atas pada saat darurat agar tidak sampai meminggal.
Pembahasan
Tulisan dari lafadz Surah Al Hujurat ayat yang ke 13 menggunakan huruf hijaiyah adalah يٰٓاَيُّهَا النَّاسُ اِنَّا خَلَقْنٰكُمْ مِّنْ ذَكَرٍ وَّاُنْثٰى وَجَعَلْنٰكُمْ شُعُوْبًا وَّقَبَاۤىِٕلَ لِتَعَارَفُوْا ۚ اِنَّ اَكْرَمَكُمْ عِنْدَ اللّٰهِ اَتْقٰىكُمْ ۗاِنَّ اللّٰهَ عَلِيْمٌ خَبِيْرٌ. Lafadz Surah Al Hujurat ayat yang ke 13 antara lain menjelaskan tentang:
- Allah yang telah menciptakan manusia berbeda-beda.
- Salah satu tujuan Allah mencitpakan manusia berbeda-beda agar saling mengenal.
- Orang yang paling mulia disisi Allah adalah orang yang paling bertaqwa.
- Dalil Asmaul Husna Al ‘Alim dan Asmaul Husna Al Khabir.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tenatng surah Luqman ayat 13 dan 14 serta Surah Al Baqarah ayat 83, pada https://brainly.co.id/tugas/30878366
- Materi tentang dalil naqli mengenai thaharah, pada brainly.co.id/tugas/30503076
- Materi tentang Surah Al Fil dan kisah pasukan abrahah, pada brainly.co.id/tugas/38961267
===========================
Detail jawaban
Kelas : X
Mata pelajaran : Agama Islam
Bab : Al-Qur’an dan Hadis adalah Pedoman Hidupku
Kode soal : 10.14.4
#TingkatkanPrestasimu
——————
Demikian tanya-jawab tentang tuliskan bunyi lafal Q.S al- maidah/5:3 tuliskan bunyi lafal Al hujurat/49:13, semoga dengan solusi ini dapat bantu selesein masalah teman-teman.
Kalau teman-teman masih memiliki soal yang lain, [silahkan|tak usah ragu untuk pakai menu search yang ada di situs ini.