Kalau sobat lagi butuh solusi atas soal: “1. Harga dua sak semen dan satu kijang pasir adalah Rp420.000,00 ; sedangkan harga tiga sak semen da…”, maka kamu berada di situs yang tepat.
Di laman ini ada beberapa solusi tentang pertanyaan tadi. Ayok ketahui lebih lanjut.
——————
Soal
1. Harga dua sak semen dan satu kijang pasir adalah Rp420.000,00 ; sedangkan harga tiga sak semen dan dua kijang pasir adalah Rp 780.000,00. Harga satu sak semen dan satu kijang pasir adalah ….
2. Koordinat titik puncak dari suatu grafik fungsi kuadrat adalah ( 1, -6 ). Jika grafiknya melalui titik ( -1, -2 ), persamaan grafiknya adalah ….
3. Sebuah perusahaan property membuat dua tipe rumah sederhana, yaitu tipe 21 dan tipe 36. Luas lahan yang diperlukan untuk membuat masing – masing tipe berturut – turut adalah 60 m2 dan 72 m2. Luas lahan yang tersedia untuk membuat rumah – rumah tersebut adalah 48.000 m2 dan banyak rumah yang dibangun tidak lebih dari 700 unit. Jika x dan y berturut – turut menyatakan banyak rumah tipe 21 dan 36, hubungan antara banyak rumah yang dapat dibuat dan luas lahan yang tersedia dalam model matematika adalah ….
4. Suku kelima dan kesepuluh dari suatu barisan aritmatika berturut – turut adalah 21 dan 41. Suku kedua puluh barisan tersebut adalah ….
(selanjutnya bisa buka file dibawah ini ya untuk 11 pertanyaannya lagi)
Jawaban #1 untuk Soal: 1. Harga dua sak semen dan satu kijang pasir adalah Rp420.000,00 ; sedangkan harga tiga sak semen dan dua kijang pasir adalah Rp 780.000,00. Harga satu sak semen dan satu kijang pasir adalah ….
2. Koordinat titik puncak dari suatu grafik fungsi kuadrat adalah ( 1, -6 ). Jika grafiknya melalui titik ( -1, -2 ), persamaan grafiknya adalah ….
3. Sebuah perusahaan property membuat dua tipe rumah sederhana, yaitu tipe 21 dan tipe 36. Luas lahan yang diperlukan untuk membuat masing – masing tipe berturut – turut adalah 60 m2 dan 72 m2. Luas lahan yang tersedia untuk membuat rumah – rumah tersebut adalah 48.000 m2 dan banyak rumah yang dibangun tidak lebih dari 700 unit. Jika x dan y berturut – turut menyatakan banyak rumah tipe 21 dan 36, hubungan antara banyak rumah yang dapat dibuat dan luas lahan yang tersedia dalam model matematika adalah ….
4. Suku kelima dan kesepuluh dari suatu barisan aritmatika berturut – turut adalah 21 dan 41. Suku kedua puluh barisan tersebut adalah ….
(selanjutnya bisa buka file dibawah ini ya untuk 11 pertanyaannya lagi)
1. semen = x
kijang pasir = y
diketahui : 2x+y=420.000
3x+2y=780.000
- caranya pakai eliminasi
2x+y=420.000 |×2| 4x+2y=840.000
3x+2y=780.000 |×1| 3x+2y=780.000 –
x=60.000
2x+y=420.000
2×60.000+y=420.000
120.000+y=420.000
420.000–120.000=y
300.000=y
——————
Demikian tanya-jawab tentang 1. Harga dua sak semen dan satu kijang pasir adalah Rp420.000,00 ; sedangkan harga tiga sak semen da…, admin harap dengan jawaban tadi bisa bantu memecahkan soal sobat.
Bila teman-teman masih mempunyai soal lain, [silahkan|jangan sungkan buat gunakan menu search yang ada di website ini.