Kalau kamu lagi butuh jawaban dari pertanyaan: apa penyebab kista dan apa ciri ciri nya, maka kamu ada di tempat yang benar.
Di halaman ini tersedia pilihan solusi mengenai pertanyaan tadi. Yuk baca lebih lanjut.
——————
Soal
apa penyebab kista dan apa ciri ciri nya
Jawaban #1 untuk Pertanyaan: apa penyebab kista dan apa ciri ciri nya
Penyakit kista merupakan penyakit yang banyak menyerang kaum wanita. Kista sendiri merupakan benjolan yang berisi cairan yang berada di indung telur. Penyakit kista ini sebenarnya merupakan penyakitnya , karena kebanyakan penanganannya tidak melalui operasi besar. Namun berdasarkan tingkatan keganasan, penyakit kista dapat dibagi menjadi dua macam, yaitu:1. Kista non-neoplastik, yang sifatnya jinak dan biasanya akan mengempis sendiri setelah 2 hingga 3 bulan2. Kista neoplastik, kista ini umumnya harus dioperasi, namun hal itu pun tergantung pada ukuran dan sifatnya
CIRI CIRI
1. NYERI PERUT PADA BAGIAN BAWAH
2.SERING MERASA INGIN BUANG AIR KECIL MAUPUN BESAR KARENA KISTA YANG SEMAKIN MEMBESAR SEHINGGA SEMAKIN MENEKAN KAMBUNG KEMIH SEHINGGA TIDAK BISA TERLALU BANYAK MENAMPUNG AIR SENI
3. PENDARAHAN PADA VAGINA YANG HEBAT/ CEPAT DAN TIDAK TERATUR
4. KELUHAN SAKIT PADA PINGGANG BELAKANG
5.PERUT MENJADI BESAR
——————
Nah itulah jawaban tentang apa penyebab kista dan apa ciri ciri nya, kami harap dengan solusi di atas dapat bantu menjawab pertanyaan kamu.
Bila sobat masih memiliki soal lain, [silahkan|tak usah ragu-ragu buat gunakan tombol search yang ada di halaman ini.