Apabila sobat lagi memerlukan solusi atas soal: “bagian-bagian enzim beserta fungsi dan sifatnya”, maka teman-teman sudah ada di tempat yang benar.
Di halaman ini ada pilihan jawaban mengenai soal tadi. Yuk lanjutkan membaca …
——————
Pertanyaan
bagian-bagian enzim beserta fungsi dan sifatnya
Solusi #1 untuk Pertanyaan: bagian-bagian enzim beserta fungsi dan sifatnya
bagian2 enzim
1. Apoenzim,adalah bagian protein dari enzim, bersifat tidak tahan panas, dan berfungsi menentukan kekhususan dari enzim. Contoh, dari substrat yang sama dapat menjadi senyawa yang berlainan, tergantung dari enzimnya.
2. Koenzim disebut gugus prostetik apabila terikat sangat erat pada apoenzim. Akan tetapi, koenzim tidak begitu erat dan mudah dipisahkan dari apoenzim. Koenzim bersifat termostabil (tahan panas), mengandung ribose dan fosfat. Fungsinya menentukan sifat dari reaksinya. Misalnya, Apabila koenzim NADP (Nicotiamida Adenin Denukleotid Phosfat) maka reaksi yang terjadi adalah dehidrogenase. Disini NADP berfungsi sebagai akseptor hidrogen.;)
——————
Nah itulah tanya-jawab mengenai bagian-bagian enzim beserta fungsi dan sifatnya, semoga dengan solusi tadi dapat membantu jawab pertanyaan kamu.
Jika teman-teman masih memiliki soal lainnya, [silahkan|jangan ragu-ragu buat gunakan tombol pencarian yang ada di website ini.