Mungkin teman-teman lagi mencari solusi atas pertanyaan: “Berdasarkan sifat interaksi bahan terhadap magnet, maka kekuatan magnet diklasifikasikan menjadi 3….”, maka teman-teman sudah berada di halaman yang benar.
Di artikel ini tersedia beberapa jawaban mengenai pertanyaan itu. Ayok telusuri lebih lanjut.
——————
Soal
Berdasarkan sifat interaksi bahan terhadap magnet, maka kekuatan magnet diklasifikasikan menjadi 3. Sebutkan dan jelaskan!
Jawaban #1 untuk Pertanyaan: Berdasarkan sifat interaksi bahan terhadap magnet, maka kekuatan magnet diklasifikasikan menjadi 3. Sebutkan dan jelaskan!
Feromagnetik yaitu benda-benda yang dapat ditarik kuat oleh magnet contoh besi dan baja
paramagnetik yaitu benda-benda yang ditarik lemah oleh magnet
contoh lithium dan magnesium
diamagnetik adalah benda-benda yang tidak dapat ditarik oleh magnet
contoh ems dan perak
Jawaban #2 untuk Pertanyaan: Berdasarkan sifat interaksi bahan terhadap magnet, maka kekuatan magnet diklasifikasikan menjadi 3. Sebutkan dan jelaskan!
1. Diamagnetis
Diamagnetisme adalah sifat suatu benda untuk menciptakan suatu medan magnet ketika dikenai medan magnet. Sifat ini menyebabkan efek tolak menolak. Diamagnetik adalah salah satu bentuk magnet yang cukup lemah, dengan pengecualian superkonduktor yang memiliki kekuatan magnet yang kuat.
2. Ferromagnetik
Ferromagnetisme adalah sebuah fenomena dimana sebuah material dapat mengalami magnetisasi secara spontan, dan merupakan satu dari bentuk kemagnetan yang paling kuat. Fenomena inilah yang dapat menjelaskan kelakuan magnet yang kita jumpai sehari-hari.
Ferromagnetisme dan ferromagnetisme merupakan dasar untuk menjelaskan fenomena magnet permanen.
Sifat bahan ferromagnetik sangat mudah di pengaruhi medan magnetik karena mempunyai resultan medan magnet atomis yang besar, sehingga apabila bahan ini diberi medan magnet dari luar maka elektron elektronnya akan mengusahakan dirinya untuk menimbulkan medan magnet atomis tiap tiap atom/ molekul searah dengan medan magnet luar.
3. Paramagnetik
Semua zat yang mempunyai susceptibilitas magnetik positif adalah zat paramagnetik. Dalam zat semacam ini setiap atom atau molekul mempunyai momen magnetik total yang tak sama dengan nol dalam medan luar yang nol. Hal ini terjadi pada zat-zat yang subkulitnya tak penuh hingga maksimum. Misalnya : 22Ca hingga 28Ni, 41Ne hingga 25Rh, 57Li hingga 78Pt, 90Tn hingga 92U. Hingga susceptibilitasnya tergantung temperatur.
Sifat material paramagnetik juga dapat menarik dan menolak benda-benda logam namun jika medan magnet eksternal dijauhkan, material paramagnetik juga akan kehilangan daya magnetnya. Magnet paramagnetisme disebut juga magnet sementara atau magnet tidak tetap.
——————
Demikianlah solusi mengenai Berdasarkan sifat interaksi bahan terhadap magnet, maka kekuatan magnet diklasifikasikan menjadi 3…., semoga dengan jawaban di atas bisa membantu menyelesaikan masalah teman-teman.
Kalau teman-teman masih memiliki soal lain, [silahkan|jangan sungkan untuk pakai menu pencarian yang ada di situs ini.