Jika teman-teman lagi memerlukan jawaban atas pertanyaan: I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling benar ! 1. Organi…, maka teman-teman sudah ada di laman yang tepat.
Di laman ini tersedia beberapa jawaban tentang soal tadi. Ayok ketahui lebih jauh.
——————
Soal
I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling benar !
1. Organisasi pergerakan nasional yang pertama di Indonesia adalah ….
a. Tiga Serangkai
b. Tri Koro Darmo
c. Budi Utomo
d. Jong Java
2. Pelajar dapat berperan dalam rangka menjaga keutuhan dan kesatuan bangsa Indonesia dengan cara ….
a. ikut bergabung dalam organisasi masyarakat
b. tidak terlibat dalam aksi tawuran pelajar
c. mengikuti bimbingan belajar mandiri
d. berangkat sekolah tepat waktu
3. Peristiwa penting dalam sejarah Indonesia yang terjadi pada tanggal 28 Oktober 1928 adalah ….
a. Kongres Pemuda l
b. Kongres Pemuda II
c. Rapat Raksasa di Lapangan Ikada
d. Agresi Militer
4. Kami putra dan putri indonesia, menjunjung bahasa …. bahasa Indonesia. Bagian yang hilang dari teks bersejarah di atas adalah ….
a. daerah
b. nasional
c. persatuan
d. satu
5. Persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia menjadi tanggung jawab ….
a. pemerintah
b. TNI dan Polri
c. tokoh agama
d. seluruh rakyat Indonesia
6. Semangat persatuan dan kesatuan harus kita terapkan dalam kehidupan. Contah sikap yang menunjukkan hal tersebut adalah ….
a. menghargai pendapat orang lain
b. tidak suka musyawarah
c. tidak suka membantu orang lain
d. sulit berteman
7. Salah satu persamaan yang dimiliki bangsa Indonesia dan diikrarkan dalam Sumpah Pemuda yang harus kita jaga adalah ….
а. agama
b. bahasa daerah
c. warna kulit
d. tumpah darah
8. Jika ada teman yang suka bergaul dengan orang yang kaya saja sebaiknya ….
a. kita dukung sepenuhnya
b. kita dekati karena sama dengan kita
c. dinasihati agar tidak membeda-bedakan
d. kita puji karena teman-temannya kaya
9. Putu, Wirya, dan Samuel berasal dari daerah yang berbeda-beda. Namun, mereka menjadi ternan
satu kelas. Dalam keseharian, mereka menggunakan Bahasa Indonesia untuk berkomunikasi. Contoh di atas merupakan salah satu upaya untuk mewujudkan ….
a. pertikaian
b. persatuan
c. permusuhan
d. pertengkaran
10. Semboyan Bhinneka Tunggal Ika berarti ….
a. berbeda-beda suku bangsa, bahasa, dan adat istiadat tetapi tetap berwarna
b. berbeda-beda suku bangsa, bahasa, dan adat istiadat tetapi tetap satu juga
c. jika bersatu kita akan menang dan jika bercerai kita mudah d’kalahkan
d. maju terus pantang mundur
11. Buah dari tercetusnya Sumpah Pemuda bagi bangsa Indonesia adalah ….
a. Perdamaian
b. Perang kemerdekaan
c. Proklamasi Kemerdekaan
d. Bhinneka Tunggal Ika
12. Persatuan dan kesatuan menumbuhkan semangat ….
a. kesombongan
b. kebersamaan
c. kemenangan
d. pertentangan
13. Bila ada temanmu yang berkelahi, maka sikapmu adalah ….
a. membela
b. melerai
c. mendukung
d. ikut berkelahi
14. Persatuan Indonesia sesuai dengan pengamalan sila Pancasila dengan lambang ….
a. padi dan kapas
b. kepala banteng
c. pohon beringin
d. bintang
15. Salah satu cara seorang pelajar berpartisipasi dalam pembangunan adalah
a. bekerja dengan giat
b. siap membantu negara menghasilkan devisa
c. rajin membayar pajak penghasilan
d. belajar dengan rajin
16. Persatuan dan kesatuan dalam kehidupan bangsa Indonesia harus dijaga. Untuk mewujudkan hal tersebut, sikap yang harus dipupuk adalah ….
a. egoisme
b. sukuisme
c. toleransi
d. ekstremisme
17. Wilayah Indonesia didiami oleh banyak suku bangsa dengan berbagai keanekaragaman. Sikap kita terhadap keanekaragaman tersebut adalah ….
a. membencinya
b. menghindarinya
c. menghormatinya
d. mempermasalahkannya
Jawaban #1 untuk Soal: I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling benar !
1. Organisasi pergerakan nasional yang pertama di Indonesia adalah ….
a. Tiga Serangkai
b. Tri Koro Darmo
c. Budi Utomo
d. Jong Java
2. Pelajar dapat berperan dalam rangka menjaga keutuhan dan kesatuan bangsa Indonesia dengan cara ….
a. ikut bergabung dalam organisasi masyarakat
b. tidak terlibat dalam aksi tawuran pelajar
c. mengikuti bimbingan belajar mandiri
d. berangkat sekolah tepat waktu
3. Peristiwa penting dalam sejarah Indonesia yang terjadi pada tanggal 28 Oktober 1928 adalah ….
a. Kongres Pemuda l
b. Kongres Pemuda II
c. Rapat Raksasa di Lapangan Ikada
d. Agresi Militer
4. Kami putra dan putri indonesia, menjunjung bahasa …. bahasa Indonesia. Bagian yang hilang dari teks bersejarah di atas adalah ….
a. daerah
b. nasional
c. persatuan
d. satu
5. Persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia menjadi tanggung jawab ….
a. pemerintah
b. TNI dan Polri
c. tokoh agama
d. seluruh rakyat Indonesia
6. Semangat persatuan dan kesatuan harus kita terapkan dalam kehidupan. Contah sikap yang menunjukkan hal tersebut adalah ….
a. menghargai pendapat orang lain
b. tidak suka musyawarah
c. tidak suka membantu orang lain
d. sulit berteman
7. Salah satu persamaan yang dimiliki bangsa Indonesia dan diikrarkan dalam Sumpah Pemuda yang harus kita jaga adalah ….
а. agama
b. bahasa daerah
c. warna kulit
d. tumpah darah
8. Jika ada teman yang suka bergaul dengan orang yang kaya saja sebaiknya ….
a. kita dukung sepenuhnya
b. kita dekati karena sama dengan kita
c. dinasihati agar tidak membeda-bedakan
d. kita puji karena teman-temannya kaya
9. Putu, Wirya, dan Samuel berasal dari daerah yang berbeda-beda. Namun, mereka menjadi ternan
satu kelas. Dalam keseharian, mereka menggunakan Bahasa Indonesia untuk berkomunikasi. Contoh di atas merupakan salah satu upaya untuk mewujudkan ….
a. pertikaian
b. persatuan
c. permusuhan
d. pertengkaran
10. Semboyan Bhinneka Tunggal Ika berarti ….
a. berbeda-beda suku bangsa, bahasa, dan adat istiadat tetapi tetap berwarna
b. berbeda-beda suku bangsa, bahasa, dan adat istiadat tetapi tetap satu juga
c. jika bersatu kita akan menang dan jika bercerai kita mudah d’kalahkan
d. maju terus pantang mundur
11. Buah dari tercetusnya Sumpah Pemuda bagi bangsa Indonesia adalah ….
a. Perdamaian
b. Perang kemerdekaan
c. Proklamasi Kemerdekaan
d. Bhinneka Tunggal Ika
12. Persatuan dan kesatuan menumbuhkan semangat ….
a. kesombongan
b. kebersamaan
c. kemenangan
d. pertentangan
13. Bila ada temanmu yang berkelahi, maka sikapmu adalah ….
a. membela
b. melerai
c. mendukung
d. ikut berkelahi
14. Persatuan Indonesia sesuai dengan pengamalan sila Pancasila dengan lambang ….
a. padi dan kapas
b. kepala banteng
c. pohon beringin
d. bintang
15. Salah satu cara seorang pelajar berpartisipasi dalam pembangunan adalah
a. bekerja dengan giat
b. siap membantu negara menghasilkan devisa
c. rajin membayar pajak penghasilan
d. belajar dengan rajin
16. Persatuan dan kesatuan dalam kehidupan bangsa Indonesia harus dijaga. Untuk mewujudkan hal tersebut, sikap yang harus dipupuk adalah ….
a. egoisme
b. sukuisme
c. toleransi
d. ekstremisme
17. Wilayah Indonesia didiami oleh banyak suku bangsa dengan berbagai keanekaragaman. Sikap kita terhadap keanekaragaman tersebut adalah ….
a. membencinya
b. menghindarinya
c. menghormatinya
d. mempermasalahkannya
Jawaban:
1.) c.budi utomo
2.) a.ikut bergabung dalam organisasi masyarakat
3.) b.kongres pemuda II
4.) b.nasional
5.) d.seluruh rakyat indonesia
7.) d.tumpah darah
8.) c.dinasihati agar tidak membeda bedakan
9.) b.persatuan
10.) b.berbeda beda suku bangsa,bahasa dan adat istiadat tetapi satu juga
11.) a.perdamaian
12.) b.kebersamaan
13.) b.melerai
14.) c.pohon beringin
16.) d.belajar dengan rajin
17.) c.menghormatinya
Semoga membantu & maaf kalau salah…
——————
Demikian tanya-jawab tentang I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling benar ! 1. Organi…, semoga dengan jawaban ini dapat bantu selesaikan masalah teman-teman.
Bila teman-teman masih memiliki pertanyaan lainnya, [silahkan|tak usah sungkan untuk gunakan tombol search yang ada di artikel ini.