Apabila sobat lagi mencari solusi atas soal: Jawablah dengan benar pertanyaan-pertanyaan berikut ini! 1. Sebutkan sifat-sifat dari muatan listrik…, maka sobat berada di situs yang tepat.
Di sini ada beberapa solusi mengenai soal itu. Ayok baca lebih jauh.
——————
Soal
Jawablah dengan benar pertanyaan-pertanyaan berikut ini!
1. Sebutkan sifat-sifat dari muatan listrik!
2. Sebuah baterai memiliki beda potensial sebesar 1,5 V. Berapakah besar energi yang
diperlukan baterai jika digunakan untuk memindahkan muatan sebanyak 400
3. Medan listrik yang dirasakan oleh muatan uji A terhadap muatan B sebesar 80 N/C. Jika
jarak kedua muatan tersebut adalah 3 cm, berapakah besar muatan B?
4. Salah satu jenis hewan yang mampu menghasilkan listrik adalah hiu kepala martil.
Apakah kegunaan dari kelistrikan pada hiu kepala martil?
5. Apakah fungsi dari pengendap elektrostatis pada cerobong asap?
Solusi #1 untuk Pertanyaan: Jawablah dengan benar pertanyaan-pertanyaan berikut ini!
1. Sebutkan sifat-sifat dari muatan listrik!
2. Sebuah baterai memiliki beda potensial sebesar 1,5 V. Berapakah besar energi yang
diperlukan baterai jika digunakan untuk memindahkan muatan sebanyak 400
3. Medan listrik yang dirasakan oleh muatan uji A terhadap muatan B sebesar 80 N/C. Jika
jarak kedua muatan tersebut adalah 3 cm, berapakah besar muatan B?
4. Salah satu jenis hewan yang mampu menghasilkan listrik adalah hiu kepala martil.
Apakah kegunaan dari kelistrikan pada hiu kepala martil?
5. Apakah fungsi dari pengendap elektrostatis pada cerobong asap?
Jawaban:
1.
a. Bisa bermuatan pos atau neg.
b. Muatan sejenis tolak menolak, berlawanan jenis tarik menarik.
c. Bersifat kekal artinya tidak dapat diciptakan atau dimusnahkan.
d. Dapat mengalir bila diberi beda potensial.
e. Besarnya merupakan kelipatan muatan elementer sebesar e ( muatan elektron ).
2. Energi yang diperlukan
W = q. ΔV = 400. 1,5 = 600 J
3. Muatan B
Ea = k.qB/r²
qB = Ea. r²/k = 80. 0,03²/9.10⁹
qB = 8.10⁻¹² C
4. Bisa digunakan untuk mendeteksi mangsa di sekitarnya dan mendeteksi perubahan arus laut,
5. Untuk menangkap partikel-partikel abu hasil pembakaran gas sehingga gas yang keluar dari cerobong asap menjadi lebih bersih.
——————
Nah itulah tanya-jawab tentang Jawablah dengan benar pertanyaan-pertanyaan berikut ini! 1. Sebutkan sifat-sifat dari muatan listrik…, mimin harap dengan jawaban ini dapat membantu memecahkan soal kamu.
Kalau kamu masih ada soal yang lain, [silahkan|jangan ragu-ragu buat gunakan menu search yang ada di laman ini.