Apabila teman-teman sedang perlu jawaban atas soal: “Jelaskan hukum bacaan mad lazim mutsaqol kalimi”, maka kamu berada di halaman yang benar.
Disini tersedia pilihan solusi tentang soal tadi. Yuk ketahui lebih lanjut.
——————
Pertanyaan
Jelaskan hukum bacaan mad lazim mutsaqol kalimi
Jawaban #1 untuk Soal: Jelaskan hukum bacaan mad lazim mutsaqol kalimi
[tex]\boxed{ \tt \: answer \: by: \green{}\boxed{ \tt \: Reivanramdhani01}}[/tex]
mad lazim terbagi menjadi 2
Mad Lazim Mutsaqqal Kilmi Ialah Apabila ada mad thabi’i bertemu dengan tasydid di dalam satu perkataan, maka cara membacanya harus panjang selama 3 kali Mad Thabi’i atau 6 harakat.
Contoh : وَﻻَالضَّآلِّينَ اَلصّاخَةُ
Mad Lazim Mukhaffaf Kilmi Ialah Apabila ada mad thobi’I bertemu dengan huruf mati (sukun), maka cara membacanya sepanjang 6 harakat
Contoh: آﻻَن
Jawaban #2 untuk Soal: Jelaskan hukum bacaan mad lazim mutsaqol kalimi
Jawaban:
Mad lazim mutsaqqal kilmi adalah mad bertemu huruf yang bertasydid. Panjangnya 6 harakat.
Contoh:
1. Al Fatihah ayat 7:
وَلَا الضَّالِّينَ
2. Al Baqarah ayat 139:
أَتُحَاجُّونَنَا
3. Al-Imran ayat 61:
فَمَنْ حَاۤجَّكَ
Penjelasan:
Semoga membantu
Semangat belajarnyaa 🙂
——————
Demikian solusi tentang Jelaskan hukum bacaan mad lazim mutsaqol kalimi, semoga dengan jawaban ini bisa bantu memecahkan soal teman-teman.
Kalau teman-teman masih memiliki soal lainnya, [silahkan|tak usah sungkan untuk pakai tombol pencarian yang ada di halaman ini.