Apabila sobat lagi memerlukan solusi dari soal: “Jelaskan mengenai sejarah wawasan nusantara yang kamu ketahui”, maka sobat ada di website yang benar.
Di artikel ini tersedia pilihan solusi tentang pertanyaan tersebut. Yuk lanjutkan membaca …
——————
Soal
Jelaskan mengenai sejarah wawasan nusantara yang kamu ketahui
Jawaban #1 untuk Soal: Jelaskan mengenai sejarah wawasan nusantara yang kamu ketahui
Falsafah pancasila
Nilai-nilai pancasila mendasari pengembangan wawasan nusantara. Nilai-nilai tersebut adalah:[3]
Penerapan Hak Asasi Manusia (HAM), seperti memberi kesempatan menjalankan ibadah sesuai dengan agama masing- masing.Mengutamakan kepentingan masyarakat daripada individu dan golongan.Pengambilan keputusan berdasarkan musyawarah untuk mufakat.
Aspek kewilayahan nusantara
Pengaruh geografi merupakan suatu fenomena yang perlu diperhitungkan, karena Indonesia kaya akan aneka Sumber Daya Alam (SDA) dan suku bangsa.[3]
Aspek sosial budaya
Indonesia terdiri atas ratusan suku bangsa yang masing-masing memiliki adat istiadat, bahasa, agama, dan kepercayaan
yang berbeda – beda, sehingga tata kehidupan nasional yang berhubungan
dengan interaksi antargolongan mengandung potensi konflik yang besar
mengenai berbagai macam ragam budaya [3]
Aspek sejarah
Indonesia diwarnai oleh pengalaman sejarah yang tidak menghendaki terulangnya perpecahan dalam lingkungan bangsa dan negara Indonesia.[3] Hal ini dikarenakan kemerdekaan
yang telah diraih oleh bangsa Indonesia merupakan hasil dari semangat
persatuan dan kesatuan yang sangat tinggi bangsa Indonesia sendiri.[3] Jadi, semangat ini harus tetap dipertahankan untuk persatuan bangsa dan menjaga wilayah kesatuan Indonesia.[3]
——————
Demikian solusi tentang Jelaskan mengenai sejarah wawasan nusantara yang kamu ketahui, semoga dengan solusi tadi bisa membantu menjawab pertanyaan sobat.
Mungkin kamu masih ada soal lainnya, [silahkan|tidak usah sungkan buat pakai menu search yang ada di artikel ini.