Jika kamu sedang butuh solusi atas pertanyaan: perbedaan antara larutan elektrolit kuat elektrolit lemah dan non elektrolit serta contoh minimal ti…, maka teman-teman berada di situs yang tepat.
Di halaman ini tersedia pilihan jawaban tentang soal tadi. Yuk lanjutkan membaca …
——————
Soal
perbedaan antara larutan elektrolit kuat elektrolit lemah dan non elektrolit serta contoh minimal tiga untuk masing-masing larutan tersebut
Jawaban #1 untuk Pertanyaan: perbedaan antara larutan elektrolit kuat elektrolit lemah dan non elektrolit serta contoh minimal tiga untuk masing-masing larutan tersebut
Jawaban:
Larutan elektrolit kuat adalah larutan yang dapat menghantarkan arus listrik dengan baik. Hal ini disebabkan karena zat terlarut pada larutan elektrolit kuat akan terurai sempurna dengan nilai derajat ionisasi = 1 menjadi ion-ion sepenuhnya sehingga dalam larutan tersebut banyak mengandung ion-ion. Karena banyak ion yang dapat menghantarkan arus listrik, maka daya hantarnya kuat.
Contohnya adalah larutan garam (NaCl), NaOH, dan HCl
Larutan elektrolit lemah adalah larutan yang dapat menghantarkan arus listrik dengan lemah. Hal ini disebabklan karena zat terlarut akan terurai sebagian dengan nilai derajat ionisasi 0 < α < 1 sehingga jumlah ion-ion dalam larutan tersebut berjumlah sedikit. Hal ini disebabkan karena tidak semua molekul dari zat terlarut terurai menjadi ion-ion atau mengalami reaksi ionisasi yang tidak sempurna, sehingga dalam larutan hanya terdapat sedikit ion-ion yang dapat menghantarkan arus listrik.
Contohnya adalah larutan cuka (CH₃COOH), air jeruk, dan Air
Larutan non Elektrolit adalah larutan yang tidak mampu untuk menghantarkan arus listrik. Larutan ini tidak akan memberikan gejala nyala lampu maupun timbulnya gelembung gas dalam larutan. Larutan non elektrolit tidak mengandung partikel-partikel yang bermuatan (kation dan anion) karena molekul dari zat terlarut tidak mengalami disosiasi atau reaksi ionisasi dalam air, sehingga tetap akan berupa molekul netral.
Contohnya adalah larutan Urea dan Alkohol
Penjelasan:
Larutan Elektrolit adalah larutan yang mampu untuk menghantarkan arus listrik. Larutan ini memberikan gejala berupa nyala lampu atau timbulnya gelembung gas dalam larutan. Larutan elektrolit mengandung partikel-partikel yang bermuatan (kation dan anion).
Jenis larutan elektrolit berasal dari senyawa ionik, yaitu senyawa yang mempunyai ikatan ionik atau senyawa kovalen polar senyawa yang mempunyai ikatan kovalen dan bersifat polar.
——————
Sekian tanya-jawab tentang perbedaan antara larutan elektrolit kuat elektrolit lemah dan non elektrolit serta contoh minimal ti…, mimin harap dengan jawaban ini dapat membantu memecahkan soal teman-teman.
Bila kamu masih punya pertanyaan yang lain, [silahkan|jangan ragu-ragu untuk gunakan menu pencarian yang ada di situs ini.