Apabila sobat sedang membutuhkan jawaban atas soal: “persamaan garis yang sejajar dengan garis 2x+3y+6=0 dan melalui titik (-7,-5) dan gambar grafiknya?”, maka teman-teman sudah berada di tempat yang benar.
Di laman ini tersedia beberapa jawaban mengenai soal itu. Ayok telusuri lebih jauh.
——————
Pertanyaan
persamaan garis yang sejajar dengan garis 2x+3y+6=0 dan melalui titik (-7,-5) dan gambar grafiknya?
Solusi #1 untuk Pertanyaan: persamaan garis yang sejajar dengan garis 2x+3y+6=0 dan melalui titik (-7,-5) dan gambar grafiknya?
2x+3y+6=0
3y=-2x-6
y=-2/3 x -6
sejajar maka m1=m2= -2/3
persamaan garis nya y= -2/3 x + c melalui(-7, -5) maka x =-7 dan y = -5
masukkan jadi nya -5 = -2/3(-7) +c
c= -1/3 jadi
y= -2/3 x – 1/3
Solusi #2 untuk Pertanyaan: persamaan garis yang sejajar dengan garis 2x+3y+6=0 dan melalui titik (-7,-5) dan gambar grafiknya?
2x + 3y + 6 = 0
Persamaan implisit
ax + by + c = 0
gradiennya —> -a/b
diperoleh:
gradien (m1) = -2/3
karena sejajar —> m1 = m2 = -2/3
Bentuk umum :
y – y1 = m( x – x1) ———> melalu titik (-7, -5)
maka, x1 = -7
y1 = -5
diperoleh :
y – (-5) = -2/3 ( x – (-7)
y + 5 = -2/3 ( x + 7)
3( y + 5) = -2( x + 7) ———–> masing-masing ruas dikalikan 3
3y + 15 = -2x – 14
2x + 3y + 15 + 14 = 0
2x + 3y + 29 = 0
Jadi, persamaan garis tersebut adalah 2x + 3y + 29 = 0
Gambar grafik terlampir (di bawah)
semoga bermanfaat &_&
——————
Nah itulah jawaban tentang persamaan garis yang sejajar dengan garis 2x+3y+6=0 dan melalui titik (-7,-5) dan gambar grafiknya?, saja dengan solusi ini dapat bantu menjawab pertanyaan kamu.
Kalau kamu masih memiliki soal lainnya, [silahkan|tidak usah ragu buat pakai tombol search yang ada di tempat ini.