Kalau teman-teman lagi memerlukan solusi dari pertanyaan: “Sebuah celah sempit 4mm dilewati cahaya dengan panjang gelombang 400 nm. jarak pita gelap ke 3 dari…”, maka sobat sudah ada di tempat yang tepat.
Di laman ini ada beberapa jawaban mengenai soal tadi. Silakan ketahui lebih jauh.
——————
Pertanyaan
Sebuah celah sempit 4mm dilewati cahaya dengan panjang gelombang 400 nm. jarak pita gelap ke 3 dari terang pusat yang terlihat pada layar yang berjarak 1 m dari celah sebesar…
Solusi #1 untuk Soal: Sebuah celah sempit 4mm dilewati cahaya dengan panjang gelombang 400 nm. jarak pita gelap ke 3 dari terang pusat yang terlihat pada layar yang berjarak 1 m dari celah sebesar…
Y = 2,5 × 10^-4 m
Penjelasan:
Interferensi cahaya (Percobaan Young)
Perpaduan dua cahaya koheren yg menghasilkan
pola garis terang/gelap
Interferensi maksimum ( garis/titik terang)
d sin θ = (2n) 1/2 λ
Y d/L = (2n) 1/2 λ
Y d/L = n λ
n = orde garis/ titik terang
= 0, 1 , 2 ….
Terang pusat , n= 0
Terang 3, n = 3
Interferensi minimum (garis/titik gelap)
d sin θ = (2n-1) 1/2 λ
Y d/ L = (2n-1) 1/2 λ
n= orde garis/titik gelap
= 1, 2, 3 …
Gelap 1, n= 1
Jika jarak pola terang/gelap bukan dari terang pusat, kita gunakan jarak terang dan gelap berdekatan (Δy) misalnya jarak dari terang pusat ke gelap 1, n = 1, Y = Δy, maka :
Δy d/L = (2n – 1)1/2 λ
Δy = L λ / 2d
Keterangan
Y = Jarak pola terang/gelap dari terang pusat
Δy= jarak pola terang dan gelap berdekatan
d = jarak kedua celah
L = jarak celah ke layar
λ = panjang gelombang cahaya yg digunakan
Diketahui
d = 4 mm = 4×10^-3 m
λ = 400 nm = 4×10^-7 m
L = 1 m
n = 3
Ditanya
Jarak pita gelap-3 ke terang pusat
Penyelesaian
Interferensi minimum (garis/titik gelap)
Y d/ L = (2n-1) 1/2 λ
Y × 4.10^-3/ 1 = (2×3-1) 1/2 × 4.10^-7
Y = 2,5 × 10^-4 m
——————
Demikianlah jawaban tentang Sebuah celah sempit 4mm dilewati cahaya dengan panjang gelombang 400 nm. jarak pita gelap ke 3 dari…, mimin harap dengan solusi tadi dapat membantu memecahkan soal teman-teman.
Apabila sobat masih ada pertanyaan lainnya, [silahkan|tidak usah ragu buat gunakan tombol pencarian yang ada di halaman ini.